Daftar

Berita

Penguatan Akreditasi FAKULTAS BISNIS & INFORMATIKA

Jum’at 18 Oktober 2024 Untuk meningkatkan kualitas Akademik,  Fakultas Bisnis & Informatika mengikuti kegiatan penguatan program studi Informatika dan Komputer (Infokom) di UNISKA Banjarmasin yang bertujuan untuk meningkatkan kualitas akademik dan manajerial program studi melalui partisipasi aktif dosen. Dalam kegiatan ini, dosen diharapkan dapat berperan sebagai motor penggerak dalam pengembangan kurikulum, peningkatan metode pembelajaran, dan...
Read More

FBI Borong Juara!

“Kemenangan ini bukan kebetulan, tapi hasil dari kerja keras dan komitmen tanpa henti! 🥇🎮 Fakultas kami berhasil menguasai Land of Dawn di Mobile Legends dan bertahan hingga akhir. Setiap strategi, koordinasi, dan semangat pantang menyerah berperan penting dalam pencapaian ini. Terima kasih kepada tim yang luar biasa dan semua pendukung yang setia memberikan energi positif....
Read More

Sharing session dengan tema “Digital Marketing” dengan SMK Negeri 2 Kota Palangka Raya

Foto bersama Siswa/i SMK Negeri 2 Kota Palangkaraya di Gedung D Fakultas Bisnis dan Informatika, UMPR (Sumber: FBI, 2024) Kamis, 18 Januari 2024 Palangka Raya, Program Studi Bisnis Digital Fakultas Bisnis dan Informatika (FBI) Universitas Muhammadiyah Palangkaraya (UMPR), menerima tamu siswa dan siswi beserta guru pendamping SMK Negeri 2 Kota Palangkaraya, dalam rangka sharing session...
Read More

“GURU TAMU” DIGITAL MARKETING DI SMK KARSA MULYA PALANGKARAYA

Gambar : Tim FBI beserta Siswa/i SMK Karsa Mulya Source: Fakultas Bisnis dan Informatika, 2024 Hari Selasa, tanggal 16 Januari 2024, tim FBI (Fakultas Bisnis dan Informatika) Universitas Muhammadiyah Palangkaraya, memenuhi undangan SMK Karsa Mulya Kota Palangkaraya untuk menjadi “guru tamu”. Dalam kesempatan ini, tim FBI yang beranggotakan Ahyar Junaedi, SE., MM., Mohamad Rafii, ST.,...
Read More

PENANAMAN POHON SERENTAK SELURUH INDONESIA

Palangka Raya, 14 Januari 2024 Dalam rangka Penanaman Pohon Serempak Tahun 2024, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan bersama Universitas Muhammadiyah Palangkaraya mengadakan kegiatatan penanaman pohon berlokasi di Kampus 2 Universitas Muhammadiyha Palangkaraya Jalan Anggrek Mahir Mahar Palangka Raya pada pukul 08.00 WIB, seluruh Dosen, Pegawai, dan Mahasiswa ikut andil dalam kegiatan ini terutama juga Fakultas...
Read More